Rekomendasi Desain Dapur sekaligus Ruang Makan, Solusi Lahan Sempit
Desain dapur kecil yang memadukan ruang makan minimalis dan dapur cantik, ruang makan hanya berisi meja makan yang diposisikan ke dinding.
Letakkan Meja Makan di Sudut Ruangan
Desain dapur kecil yang memadukan ruang makan minimalis dan dapur cantik, ruang makan hanya berisi meja makan yang diposisikan ke dinding.
Salah satu pilihan desain dapur dan ruang makan terbuka, dapur juga dirancang minimalis agar tidak menghabiskan sisa ruangan.
Meja Dapur & Meja Makan
Pilihan lain desain dapur dan ruang makan sempit adalah menyatukan fungsi meja dapur dan meja makan.
Desain ruang makan sempit yang bisa menjadi solusi untuk rumah sempit, agar lebih terang, kamu bisa membuat jendela dapur yang lebar.
Dapur, Ruang Makan, dan Bar
Desain ruang makan dan dapur sempit yang memiliki dapur, ruang makan, dan juga bar, semuanya berukuran kecil.
Kamu bisa melihat desain dapur kecil ini memiliki kitchen set yang minimalis, cocok banget kan?
Mengaplikasikan Warna Pastel
Saat kamu memilih desain untuk dapur type 36 atau juga desain dapur dan ruang makan sempit, warna pastel bisa menjadi pilihan.
Warna ini bisa membuat rumah terlihat lebih luas, lebih bersih, bahkan warna ini dapat diaplikasikan pada dapur dan meja makan.
Meja Bar Sebagai Alternatif Ruang Makan
Desain dapur dan ruang makan sempit yang memanfaatkan meja dapur atau meja bar sebagai ruang makan, dekat dengan wastafel.
Rancangan desain dapur minimalis atau dapur minimalis modern ini juga mengaplikasikan warna putih.
Desain Kitchen Set yang Minimalis
Rancangan yang memadukan desain ruang makan sempit dan desain dapur minimalis yang memiliki kitchen set minimalis.
Desain yang minimalis modern ini membuat dapur terkesan lega, semua peralatan masak dan peralatan makan disimpan di dalam lemari.
Memanfaatkan Sudut Rumah
Untuk menyiasati desain dapur dan ruang makan terbuka ini, kamu bisa memanfaatkan sudut rumah untuk menempatkan meja makan.
Kamu bisa menyesuaikan desain ruang makan dan dapur cantik agar selaras, salah satunya dengan pemilihan warna.
Mempercantik Dapur dengan Keramik Dinding
Desain dapur dan ruang makan sempit bisa dipercantik dengan keramik yang cantik.
Agar dapur kecil ini tidak monoton, kamu bisa memasukkan unsur warna lain sebagai aksen seperti pada kursi atau peralatan masak.
Sebenarnya, tidak hanya dapur dan ruang makan saja yang bisa dijadikan satu, namun juga ruang keluarga.
Atau malah ada juga ruang tamu yang bersebelahan dengan dapur dan ruang makan, kamu bisa memasang sekat dapur dan ruang tamu.
Begitu juga dengan ruang tamu dan ruang keluarga tanpa sekat atau desain interior ruang keluarga menyatu dengan dapur.
Nantinya, akan diulas berbagai desain interior dari rumah yang tentunya bisa menjadi inspirasi untuk kamu.
Jadigini.id Buletin
Bergabunglah untuk menerima pembaruan terbaru di kotak masuk Anda.